Beranda » biaya ektp

biaya ektp

Biaya pembuatan KTP aslinya gratis kecuali minta bantuan orang agar dibikinkan, istilahnya pakai biro jasa.

Pengalaman Membuat E-KTP Sendiri Tanpa Lewat Calo [Susah]

jumanto.com – Pengalaman Mengurus Membuat KTP Sendiri tanpa Calo Pindah Alamat – Akhir-akhir ini sedang ramai-ramainya orang datang ke Disdukcapil untuk mengurus E-KTP. Tak terkecuali saya bersama Mama, gara-garanya ada berita bahwa perekaman E-KTP hanya akan dibuka sampai dengan tanggal 30 Septermber 2016. Sebenarnya, kalau ngebayangin, sepertinya bakal ribet banget ngurus E-KTP itu. Dan pengalaman […]

Pengalaman Membuat E-KTP Sendiri Tanpa Lewat Calo [Susah] Read More »

Siapa Bilang Bikin E-KTP Gratis? Benarkah Tidak Ada Pungli?

jumanto.com. Apakah biaya pembuatan atau bikin E-KTP gratis? Ah masa sih? Di mana tuh yang bikin E-KTP gratis? Hmmm, seharusnya sih iya, gratis, tanpa biaya, tanpa pungutan, tanpa iuran, tanpa sogokan, dan tidak boleh ada pihak manapun yang boleh memungut uang sepeserpun dari penerbitan E-KTP karena sanksinya yang sangat berat. Faktanya? Nanti akan saya ceritakan

Siapa Bilang Bikin E-KTP Gratis? Benarkah Tidak Ada Pungli? Read More »